Halal Indo Expo 2025: Amazy Perkuat Komitmen pada Industri Kuliner Halal Indonesia
Halal Indo Expo 2025 yang diselenggarakan pada 25–28 September di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD kembali mengumpulkan pelaku industri halal dari seluruh penjuru: produsen makanan & minuman, kosmetik halal, fashion muslim, perbankan syariah, lembaga sertifikasi, serta pelaku UMKM. Di antara ratusan tenant dan stan, Amazy Family Resto tampil sebagai salah satu wajah kuliner yang mencuri […]


